Inforial, Pariwisata  

SINARPOST.COM, ACEH BESAR | Bupati Aceh Besar Ir Mawardi Ali mengajak juara Liga Dangdut Indonesia Tahun 2019, Fauzul Abdi atau lebih dikenal dengan panggilan Faul Lida untuk ikut mempromosikan destinasi wisata dan kekayaan alam yang dimiliki Kabupaten Aceh Besar kepada masyarakat Nusantara.